Jumat, 29 Oktober 2010

IPConfig

Ipconfig merupakan command  untuk menampilkan setting jaringan yang digunakan oleh sebuah komputer berbasis windows, administrator atau pengguna, sebelum menggunakan tools lainnya, sebaiknya mengeksekusi command ini terlebih dahulu, memastikan bahwa kofigurasi yang dientri (secara manual) atau yang didapatkan dari server DHCP sudah valid.

Di bawah ini adalah perintah - perintah yang berhubungan dengan jaringan. Untuk melakukan perintah - perintah tersebut anda harus masuk ke MS DOS Promp.
1. ipconfig /all
Menampilkan informasi konfigurasi koneksi, misalnya Host Name, Primary DNS Type, Ethernet Adapter LAN.
ipconfig /release –> “melepas” IP address yg di dapat dari DHCP server
Mengirimkan pesan DHCPRELEASES ke DHCP server untuk melepaskan konfigurasi DHCP saat ini dan menghapus konfigurasi IP address

2. ipconfig /renew –> “meminta” IP address dari DHCP server
Membuat baru konfigurasi DHCP untuk semua adapter (jika adapter tidak di specified) atau untuk spesifik adapter jika parameter adapter dimasukan, hingga akan didapat IP address yang baru.
3. ipconfig /displaydns
Menampilkan konten dari DNS client resolver cache, yang mengandung entri dari lokal host file dan catatan yang baru didapat. DNS client service memakani informasi ini untuk me-resolve nama2 yang mengantri secara cepat, sebelum melakukan query untuk kofigurasi DNS server
4. ipconfig/flushdns
Flushes dan resets konten dari DNS client cache. Selama DNS troubleshooting, kita dapat menggunakan prosedur ini untuk menghapus cache negatif dan cache lain yang telah ditambah secara dinamic

Tidak ada komentar:

Posting Komentar